Hp Infinix Smart 6 Muncul Iklan Terus
Menghilangkan iklan dengan mematikan koneksi internet
Kamu juga bisa menghilangkan iklan di HP Infinix yang sering muncul dengan mematikan koneksi internet, baik melalui WiFi, paket data, atau masuk ke mode pesawat. Langkah ini memungkinkanmu tidak mendapat iklan lantaran sedang berada pada mode offline. Namun, tentu jika koneksi internet dinyalakan, iklan muncul lagi.
network connectivity (12)
4G (supports Indian bands), 3G, 2G
4G (supports Indian bands), 3G, 2G
4G Bands: TD-LTE 2600(band 38) / 2300(band 40) / 2500(band 41), FD-LTE 2100(band 1) / 1800(band 3) / 900(band 8) / 850(band 5), 3G Bands: UMTS 1900 / 2100 / 850 / 900 MHz, 2G Bands: GSM 1800 / 1900 / 850 / 900 MHz, GPRS: Available, EDGE: Available
4G Bands : TD-LTE 2300(band 40), FD-LTE 1800(band 3), 3G Bands : UMTS 2100 / 900 MHz, 2G Bands : GSM 1800 / 900 MHz, GPRS : Available, EDGE : Available
4G Bands: TD-LTE 2600(band 38) / 2300(band 40) / 2500(band 41), FD-LTE 2100(band 1) / 1800(band 3) / 900(band 8) / 850(band 5), 3G Bands: UMTS 1900 / 2100 / 850 / 900 MHz, 2G Bands: GSM 1800 / 1900 / 850 / 900 MHz, GPRS: Available, EDGE: Available
4G Bands : TD-LTE 2300(band 40), FD-LTE 1800(band 3), 3G Bands : UMTS 2100 / 900 MHz, 2G Bands : GSM 1800 / 900 MHz, GPRS : Available, EDGE : Available
Yes, Wi-Fi 802.11, a/ac/b/g/n
Mass storage device, USB charging, microUSB 2.0
Mass storage device, USB charging
Head: 0.246 W/kg, Body: 0.562 W/kg
Ambient Light Sensor, G-Sensor, Proximity Sensor, Gyroscope, E-Compass, Social Turbo, Wi-Fi Share, Smart Gestures, Digital Wellbeing, Dark Theme, Eye Care, Photo Editor, Multi-Window, Bike Mode, Game Mode, Smart Panel, AI Gallery, Battery Lab
G-Sensor, Proximity Sensor, Fingerprint Sensor, Ambient Light Sensor
1 Year Manufacturer Warranty
1 Year Manufacturer Warranty
Di kelas HP Android, Infinix termasuk merek ponsel populer. Keunggulannya bukan hanya dari desain luar yang kekinian, tapi juga kamera jernih. Sayangnya, banyak pengguna yang mengeluh penggunaan antarmuka di HP Infinix. Sebab, ponsel ini kerap menampilkan iklan yang cukup mengganggu aktivitas mobile, seperti saat streaming atau nonton film.
Sayangnya, beberapa pengguna tidak mengetahui caranya sehingga membiarkan begitu saja. Lalu bagaimana cara menghilangkan iklan di HP Infinix yang muncul tiba-tiba? Mulai dari mengaktifkan DNS hingga bantuan aplikasi pihak ketiga, Berikut empat pilihan caranya.
Adware dan Malware sebagai Penyebab Utama
Salah satu alasan utama HP muncul iklan terus adalah adanya adware atau malware yang terinstal di perangkat. Ketika Anda mengunduh aplikasi pihak ketiga, terutama dari sumber yang tidak terpercaya, ada kemungkinan aplikasi tersebut mengandung adware atau program yang dirancang untuk menampilkan iklan secara agresif.
Jika pengguna HP baru saja menginstal aplikasi dan mulai melihat iklan pop-up yang mengganggu, besar kemungkinan aplikasi tersebut adalah penyebabnya. Meskipun banyak pop-up ini tidak berbahaya, mereka sering kali menyamar sebagai notifikasi dari situs web terpercaya, padahal sebenarnya merupakan penipuan atau adware yang memanfaatkan celah keamanan di perangkat Android.
Konektivitas, Kelengkapan Sensor, dan Kamera
Seluruh HP Infinix Smart 6 Series merupakan HP dengan dukungan jaringan seluler 4G LTE. Di luar jaringan seluler, jenis konektivitas yang didukung mereka berbeda.
Untuk Bluetooth, Smart 6, Smart 6 NFC, dan Smart 6 HD baru mendukung Bluetooth 4.2. Sementara itu, Smart 6 Plus sudah mendukung Bluetooth versi 5.0. Untuk urusan WiFi, Smart 6 Plus dan Smart 6 HD paling up-to-date karena keduanya sudah mendukung WiFi 5 Ghz.
Smart 6 dan Smart 6 NFC hanya bisa terhubung ke jaringan WiFi 2.4 GHz. Hanya saja, untuk NFC, tidak ada satu pun ponsel yang mendukung kecuali Smart 6 NFC.
Pembahasan soal konektivitas tuntas, mari beranjak ke kelengkapan sensor. Hal yang paling perlu Anda perhatikan adalah adanya sensor pemindai sidik jari. Sensor ini dimiliki semua ponsel kecuali Smart 6 HD. Untuk sensor lainnya sama. Keempat ponsel punya akselerometer, proksimitas, dan cahaya.
Terakhir soal kamera, satu-satunya pembeda dari keempat ponsel adalah jumlah lampu flash untuk kamera depan. Infinix Smart 6 Plus paling oke karena lampu flash-nya berjumlah dua dan ditempatkan di sisi kiri serta kanan. Lampu flash kamera depan saudara-saudaranya cuma satu.
Rentang harga keempat ponsel Infinix Smart 6 Series ini sama, yakni di bawah Rp1,5 juta. Namun, urutannya dari yang paling murah sampai yang paling mahal adalah Smart 6 HD, Smart 6, Smart 6 NFC, dan Smart 6 Plus.
Smart 6 HD dijual dengan harga Rp1.149.000, Smart 6 dihargai Rp1.249.000, Smart 6 HD dibanderol Rp1.299.000, dan Smart 6 Plus bisa dibeli dengan nominal Rp1.349.000.
Sebagai catatan, harga yang disebutkan di atas adalah harga ketika masing-masing ponsel dirilis. Harga ponsel bersifat dinamis seiring lama beredarnya di pasaran. Namun, kecenderungannya adalah turun.
Empat model dalam seri Infinix Smart 6 termasuk banyak. Bisa jadi Anda akan bingung memilihnya jika hanya membaca nama masing-masing ponsel secara sepintas. Di sisi lain, banyaknya model yang ditawarkan memiliki maksud agar konsumen tahu ponsel mana yang cocok untuk kebutuhannya.
Smart 6 Plus sebagai ponsel yang paling mahal tentu akan cocok buat mereka yang suka menonton film. Alasannya karena layar yang dimilikinya paling besar. Penggemar selfie juga layak mempertimbangkannya mengingat HP ini bisa hasilkan foto yang cerah berkat adanya dua lampu flash.
Memorinya pun lumayan besar sehingga bisa menyimpan banyak foto. Nah, kalau Anda adalah pengguna aktif jalan tol, Smart 6 NFC bisa jadi opsi karena ia mendukung NFC. Cek dan top-up e-money bisa Anda lakukan kapan saja dengan HP ini.
Adapun Smart 6 dan Smart 6 HD bisa dipertimbangkan untuk penggunaan yang tidak neko-neko. Kedua ponsel cocok untuk para pelajar dan orang tua yang baru belajar menggunakan smartphone.
Seiring berkembangnya waktu, kini tak hanya HP harga selangit yang bawakan fitur-fitur dan spesifikasi keren. Bahkan dengan harga 1 jutaan lebih sedikit saja, Anda sudah dapat memiliki Infinix Smart 5 dan Infinix Smart 6 yang bawakan sensor dan fitur berguna untuk keseharian Anda.
Hadir di bawah naungan Infinix, ponsel-ponsel murah ini pastinya akan memberikan yang lebih. Ini karena Infinix memang sebuah brand yang sudah dianggap spesialis dalam hal produk murah meriah dengan fitur yang kadang buat konsumen tidak habis pikir, seperti layar segede gaban yang nyaris menyerupai tablet, ataupun sensor sidik jari di rentang harga 1 juta.
Nah, mengingat keduanya ini merupakan "kakak beradik" dengan nama yang nyaris sama, tidak ada salahnya mencoba memahami apa yang membedakan dua HP ini. Yuk, disimak sampai tuntas yang berikut ini!
Memori Smart 6 Plus Paling Unggul
Infinix Smart 6, Smart 6 NFC, dan Smart 6 HD disokong dengan RAM 2 GB serta memori internal 32 GB. Konfigurasi memori ketiga ponsel terbilang pas-pasan untuk ukuran zaman sekarang.
Namun, karena ketiganya memakai sistem operasi Android edisi "Go" yang ringan, pemakaian sehari-hari masih cukup memadai. Anda juga masih bisa menjalankan dua sampai empat aplikasi dalam satu waktu.
Di sektor ini, Smart 6 Plus adalah yang paling unggul. Pasalnya, ia dibekali RAM 3 GB berikut memori internal 64 GB. Karena RAM-nya lebih besar, HP ini punya kemampuan multitasking yang lebih oke.
Smart 6 Plus juga memakai sistem operasi Android edisi "Go". Meski demikian, ia masih dibekali fitur extended RAM untuk menambah RAM secara virtual hingga 3 GB. Jadi total HP ini bisa punya RAM 6 GB.
Fitur ini mungkin bakal berguna saat Anda ingin gila-gilaan membuka banyak aplikasi. Bisa juga berguna saat Anda memainkan gim yang agak berat.
Sementara itu, memori internal Smart 6 Plus dua kali lipat lebih lapang ketimbang tiga saudaranya. File foto, video, hingga aplikasi, akan bisa ditampung lebih banyak oleh si ponsel.
Adapun keempat ponsel memiliki satu kesamaan di sektor memori. Kesamaan itu adalah adanya slot microSD khusus yang bisa menampung memori hingga 512 GB.
Iklan yang muncul di smartphone Android seringkali membuat para penggunanya terganggu. Berikut beberapa alasan mengapa HP muncul iklan terus.
Spesifikasi Infinix Smart 6 NFC
Helio A20 vs. Unisoc SC9863A
Sejatinya, opsi chipset tidak hanya berpengaruh pada aktivitas gaming saja melainkan juga pada kemampuannya menjalankan tugas sehari-hari, seperti loading aplikasi, pemrosesan kegiatan fotografi, mengekstrak file kompresan, dan masih banyak lagi. Itu mengapa, penting untuk menelaah chipset mana yang lebih baik di antara Infinix Smart 5 dan Smart 6, terlepas keduanya sama sekali tidak ditujukan untuk gaming.
Adalah Infinix Smart 5 yang hadir di tahun 2020, mengandalkan SoC dari MediaTek yakni Helio A20 yang mengusung proses fabrikasi 12 nm. Ini merupakan salah satu jenis SoC MediaTek entry level yang paling sederhana, hanya menawarkan konfigurasi empat inti CPU saja alih-alih delapan.
Adapun keempat CPU tersebut adalah ARM Cortex A53 yang berlari pada kecepatan 1.8 GHz. Sementara itu, ia turut mengusung PowerVR GE8320 sebagai kartu pengolah grafisnya.
Chipset ini bisa dikatakan memiliki dapur pacu yang kurang memadai untuk standar zaman sekarang, sebuah hal yang akhirnya Infinix perbaiki pada seri generasi penerusnya yaitu Infinix Smart 6.
Meski berada di tingkatan entry level yang sama, namun setidaknya Infinix Smart 6 sudah membawakan Unisoc SC9863A yang hadirkan konfigurasi delapan inti prosesor, atau yang biasa disebut octa-core.
Kinerja chipset ini memang dinilai lebih baik dari sebelumnya. Tapi, kekurangannya terletak pada proses fabrikasi yang lebih tinggi yakni 28 nm. Sekadar informasi, tingginya angka proses fabrikasi secara umum berpengaruh pada tingkat efisiensi chipset. Adapun kartu pengolah grafisnya merupakan PowerVR IMG8322.
Untuk diketahui, sebuah sumber bernama NanoReview memaparkan hasil benchmark Helio A25 yang mencapai 89.418 poin saja (AnTuTu v9). Sedangkan, Unisoc SC9863A jauh lebih baik di angka 123.076 poin (AnTuTu v9). Kendati hanya berupa perbandingan hasil benchmark sintetis, jomplangnya kedua skor tersebut secara terang-terangan memberikan gambaran bahwa Infinix Smart 6 memang punya chipset lebih bertenaga dibanding Infinix Smart 5.
Perbedaan Infinix Smart 5 dan Smart 6
Sudah tidak sabar ingin meminang salah satu dari dua HP ini? Eits, tunggu dulu! Sebaiknya Anda ketahui dulu poin-poin perbedaan keduanya berikut ini.